
Aktivis kemanusiaan PMI Solo melakukan aksi teatrikal mengkampanyekan gerakan membuang sampah pada tempatnya pada event Solo Car Free Day, di Jl Slamet Riyadi, Solo, Ahad (5/6/2011). Aksi tersebut untuk menyambut Hari Lingkungan Hidup yang bertepatan pada 5 Juni 2011.
JIBI/SOLOPOS/ Sunaryo Haryo Bayu